Penulis: Rod Davey & Anthony Jacks
Tebal: xiv + 205 halaman
Harga: HABIS
Berat Buku: 260 g
Kulit Muka: Soft Cover Kondisi: Bagus (Buku Baru Stock Lama/SEGEL/Kondisi fisik sesuai foto)
Penerbit: PT Elex Media Komputindo Tahun: 2001 Cet.1
Bahasa: Indonesia/terjemahan
Sinopsis
Pasar begitu dinamis. Kondisi ekonomi berada dalam perubahan yang terus-menerus dan konstan, dan persaingan akan selalu ada dan menekan. Oleh karena itu, pemasaran menjadi hal yang vital bagi setiap organisasi. Tidak ada rencana pemasaran yang sama sekali benar dan tidak ada rumus ajaib yang dapat menjamin keberhasilan; aktivitas pemasaran memerlukan perancangan yang spesifik supaya perencanaan dan pengembangannya berjalan efektif.
How to be Better at Marketing menawarkan ulasan praktis mengenai proses dan dirancang untuk suatu pertimbangan yang cepat dan menginspirasikan tindakan-tindakan yang membawa kesuksesan di bidang pemasaran. Isinya mencakup panduan:
- Mendefinisikan secara akurat pasar anda dan memposisikan produk/jasa anda;
- Membuat perencanaan praktis untuk jaminan dan fondasi operasional;
- Merebut perhatian konsumen;
- Berkomunikasi secara persuasif dan melalui media yang sesuai;
- Menggunakan pelayanan dan penjualan pribadi untuk membedakan suatu perusahaan.
Buku ini menawarkan panduan yang berguna bagi pilihan-pilihan ruang lingkup, mulai dari memaksimalkan penjualan oleh konsumen-konsumen kunci hingga peluang-peluang yang ditawarkan oleh revolusi Teknologi Informasi dan e-commerce. How to be Better at marketing menunjukkan, dalam cara yang praktis dan dapat diterima, bagaimana mengkoordinasikan kegiatan pemasaran, menjamin bahwa pendekatan yang digunakan benar-benar kreatif, dan kemudian mendapatkan hasil terbaik dari semua tindakan anda.
0 comments:
Post a Comment