Aksiku, Peregangan mutlak diperlukan pada setiap jenis olahraga untuk menghindari cedera, tidak terkecuali untuk otot bagian leher Anda. Berikut ini adalah cara untuk meregangkan otot-otot leher agar lebih fleksibel:
1. Duduk tegak di bola atau kursi dengan posisi kaki melebar sejajar dengan bahu Anda. Letakkan lengan Anda dengan rileks pada paha Anda sebagai tumpuannya. Gerakkan dagu Anda dengan perlahan / lembut ke arah dada.
2. Putar sedikit kepala Anda ke arah kiri sampai Anda merasakan sedikit peregangan dan Tahan selama 10-15 detik.
3. Ulangi dengan gerakan yang sama, kali ini ke arah kanan Anda dan Tahan selama 10-15 detik.
4. Ulangi gerakan-gerakan tersebut setidaknya 2 kali pada setiap sisi/arah. (djf)
Pilih Penulis
Pencarian Cepat - Ketik dan Enter
Home »
Artikel
,
Kesehatan dan Kebugaran
,
Latihan
,
Otot
,
Otot Leher
,
Peregangan
» Cara Meregangkan Otot Leher
0 comments:
Post a Comment